Selasa, 19 Februari 2008

PROMOSI KESEHATAN KECENDERUNGAN OBESITAS



Promosi kesehatan mengenai kegemukan (Obesitas) di kantor
Ellen Happy Forever
Azil Awaludin
Jefri Chandra
Apakah kegemukan itu (obesitas)
Adalah kelebihan lemak dibadan yang menyebabkan penyakit paling banyak ditubuh (WHO). Obesitas akan menyebabkan resiko medis bagi penderitanya. Orang yang menderita kegemukan disebut Obese. Seringkali orang yang menderita obesitas akan mengalami kesulitan emosional. Para dokter mengukur obesitas dengan ukuran Body Mass Index atau BMI. Contohnya: ukuran kegemukan adalah 26 dan 27 BMI
Ciri-ciri kegemukan (penderita obesitas)
Makan terlalu banyak makanan berkalori
Tidak melakukan aktifitas memadai
Gen kegemukan
Akibat Penyakit dan akibat lainnya
Bagaimana menghindari kegemukan (Obesitas)
Pola makan sehat
Berolahraga
Minum obat secara teratur
Melakukan operasi
Gejala-gejala kegemukan (Obesitas)
Wajah membulat
Pipi tembem
Dagu Rangkap
Leher Relatip Pendek
Dada Membusung dengan Payudara Membesar
Perut Buncit dan berlipat
Tungkai X, Saling Gesek
Staff yang cenderung terkena kegemukan (Obesitas)
Tidak berolahraga
Terlalu cepat lelah
Terlalu banyak makan minum berkalori
Kurang minum air putih sesuai yang dianjurkan
Tidak pernah memeriksakan kondisi kesehatan ke dokter
Langkah Promosi Kesehatan menanggulangi kegemukan (Obesitas)
Penyakit yang timbul akibat kegemukan
Pola makan diet melalui informasi internal kantor
Menganjurkan menghindari makanan junkfood/ cepat saji
Berolahraga secara teratur
Menganjurkan olahraga fisik
Potongan fitness oleh kantor difitness terdekat
Anjuran menghindari kegemukan (Obesitas)
MODIFIKASI DIET
MENINGKATKAN AKTIFITAS FISIK
PERUBAHAN PERILAKU
Persiapan anggaran promosi
Biaya promosi pola makan dengan mengadakan makanan yang kaya serat
Biaya mengadakan pertandingan olahraga sebulan sekali
Biaya pemeriksaan kesehatan berkala
Potongan diskon fitness terdekat
Penerapan di kantor
Membuat kuesionair
Memilah-milah hasil kuesionair
Menanalisa hasil kuesionair
Perencanaan selanjutnya
Membuat kebijakan kesehatan bagi karyawan
Memberikan insentif dan penghargaan serta teguran bagi karyawan
Penerapan di kantor
Partisipasi dan panutan pimpinan
Informasi mengenai penyakit akibat kegemukan
Innformasi pekerja sebelum dan sesudah terkena kegemukan
Jadikan kebugaran sebagai Key Performance Index/ KPI
Penerapan di kantor
tanggung jawab individual
Individual
Keluarga
Tempat kerja
Masyarakat
Penerapan di kantor
Olahraga
Pengobatan
Mengubah gaya hidup
Pola makan
Evaluasi
Pemeriksaan Berat badan seminggu sekali
Kecenderungan absenteisme efek samping peningkatan Berat badan
Diagnosa kecenderungan bertambahnya Berat badan
Evaluasi (N=22)
Kelanjutan
Melakukan anjuran berolahraga
Anjuran Pola makan sehat
Melakukan fitness minimal sekali seminggu
Kantor mengadakan pertemuan olahraga fisik sekali sebulan
Pemeriksaan kondisi kesehatan oleh dokter sekali sebulan
Terima kasih
Muliate
Arigatoo
Danke Schon
Selamat Hidup Sehat

Tidak ada komentar: